SELAMAT DATANG DI BLOG HUMANITY NIGHT PROJECT 2012


Rabu, 05 Oktober 2011

Kegiatan HNP( Humanity Night Project ) 2012 Fakultas Teknik Universitas Tanjungpura

HNP( Humanity Night Project ) Fakultas Teknik merupakan salah satu bentuk kegiatan rutin yang dilakukan Mahasiswa Baru Fakultas Teknik yang kepanitiaannya adalah semua Mahasiswa Baru Fakultas Teknik Universitas Tanjungpura 2011. HNP 2012 ini dibentuk pada minggu pertama Pawang yaitu tanggal 24 September 2011. Sedangkan Tema kegiatan HNP 2012 yaitu "Tumbuhkan kepedulian bagi sesama manusia dengan semangat kebersamaan"
Agenda-agenda HNP tahun ini yaitu :

  1. Donor Darah  tanggal 24 Oktober 2011
  2. PPM Kampus tanggal 12 November 2011
  3. Pengobatan Gratis tanggal 17 Desember 2011
  4. Seminar tanggal 6 Februari 2012
  5. Malam Puncak tanggal 11 Februari 2012
  6. Menyalurkan Dana tanggal 13 Februari 2012
Kesuksusessan kegiatan ini merupakan kerja sama kita bersama.